VISI, MISI, DAN SMK MUHAMMADIYAH 2 WEDI

VISI, MISI DAN TUJUAN SMK MUHAMMADIYAH 2 WEDI

A. Visi

Visi SMK Muhammadiyah 2 Wedi adalah:
”Mewujudkan lulusan yang unggul dan islami.β€œ
B. Misi

Dalam rangka mewujudkan visi SMK Muhammadiyah 2 Wedi, maka disusunlah misi sebagai berikut:

  1. Melaksanakan pembelajaran berbasis sains dan teknologi
  2. Melaksanakan budaya belajar yang menyenangkan
  3. Melaksanakan tradisi islami di sekolah dan masyarakat
  4. Mendidik lulusan yang mandiri, kreatif dan kompetititf

C. Tujuan

SMK Muhammadiyah 2 Wedi menetapkan tujuan sebagai berikut:

  1. Mencetak lulusan yang siap kerja di industri dan wirausaha yang profesional, handal dan berakhlak mulia
  2. Mempersiapkan kader bangsa, persyarikatan dan umat yang berakhlak mulia, produktif dan mandiri
  3. Mencetak lulusan yang berkarakter di dunia kerja

Leave a comment